Macam-macam Kebutuhan dalam Proses Pembuatan Perangkat Lunak Studi Kasus - GoBiz Kebutuhan suatu proses pembuatan pereangkat lunak secara garis besar dapat dibagi menjadi 3 level utama yaitu Bussiness Requirements, User Requirements, dan Functional Requirements. Bussines Requirements merupakan sejumlah informasi yang menjelaskan kebutuhan bisnis. Kebutuhan ini meliputi bussines oportunity, bussiness objective, hingga scope dan limitations. Contoh : - Mengembangkan Usaha - Mengontrol Usaha - Memperoleh Info seputar Usaha User Requirements adalah task atau aktivitas tertentu yang user lakukan terhadap sistem dan sistem dapat melayani aktivitas tersebut. Kebutuhan ini dapat berupa representasi skenario atau kasus-kasus yang mungkin dilakukan user terhadap sistem Contoh : - Identifikasi User (Login) - Membuat menu baru - Melakukan pencairan uang Functional Requirements merupakan deskripsi suatu kegiatan yang akan dilakukan sistem dibawah kondisi tertentu yang spesifik. Contoh : - Siste